Proses Pembentukan Sel Darah - Sel-sel darah merupakan sel-sel hidup. Dalam darah terdapat dua lapisan dari darah yang didiamkan. Lapisan atas berupa cairan darah atau plasma darah. Lapisan bawah merupakan sel-sel darah yang terdiri dari eritrosit (sel-sel darah merah), leukosit (sel-sel darah putih), trombositn (keping-keping darah atau sel pembeku darah). Di dalam darah juga terjadi pembentukan sel darah yang biasanya disebut Hematopoiesis.
Hematopoiesis adalah proses pembentukan komponen sel darah, dimana terjadi proliferasi, maturasi dan diferensiasi sel yang terjadi secara serentak.Menurut Bahasa kata hema berarti darah dan "Poiesis" yang artinya membuat. Hematopoisis juga sering disebut sebagai sel-sel batang hematopoieteic.Pada orang dewasa yang sehat,sekitar 1011-1012 sel-sel darah baru diproduksi setiap hari untuk mempertahankan tingkat tunak di sirkulasi perifer. Baca Selengkapnya >>>
Powered By LintasBerita a>
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar